Kumpulan Artikel | Seputar Informasi | Media Terkini | Tips dan Trik

Kamis, 18 Oktober 2012

Bistik Telur

| Kamis, 18 Oktober 2012
  1. 5 butir telur ayam 
  2. 250 gr daging cincang 
Bumbu Bistik Telur
  1. 1 butir telur 
  2. Merica, pala, mentega , kecap, garam dan tepung kanji secukupnya 

Cara memasak Bistik Telur
  • Campur daging cincang, merica, pala, dan garam lalu aduk sampai rata. 
  • Rebus kelima telur tadi, setelah matang kupas dan bungkus dengan adonan daging tadi. 
  • Kemudian goreng dengan mentega, setelah matang, angkat. 
  • Kemudian masak kembali dengan menambahkan merica, kecap, pala, air, dan garam. 
  • Tumis dengan mentega, tambahkan tepung kanji sedikit agar kuahnya kental. 
Cara menghidangkan Bistik Telur
  • Telur masing-masing dibelah dua dan taruh dalam piring, ditambah dengan daun selada, irisan tomat goreng kentang, irisan mentimun, buncis dan wortel yang direbus yang kemudian ditumis dengan mentega, dan siram dengan kuah (jangan dengan sisa cucian beras).

Related Posts