Bahan Tart Kukus
Cara membuat Tart Kukus
- 1 butir telur ayam, dikocok sebentar
- 200 gr tepung terigu
- 1 kg kentang (dikukus, dikupas dan dihaluskan)
- 2 sendok teh bubuk kayu manis
- 7 kuning telur
- 100 gr margarine dicairkan
- 125 cc santan dari 3/4 butir kelapa
- gula jawa secukupnya garam secukupnya.
- Campur kentang, margarine, telur dan bubuk kayu manis sampai rata.
- Masukkan tepung terigu sedikit-sedikit ke dalamnya sambil diaduk terus.
- Setelah rata, masukkan ke dalam pinggan tahan panas dan tekan-tekan adonan supaya padat, sisihkan. Kocok gula jawa dan kuning telur sampai larut, kemudian tuangkan santan ke dalamnya.
- Aduk sampai rata, kemudian tuangkan adonan ini ke dalam pinggan yang sudah berisi adonan kentang tadi. Kukus selama 30 menit sampai matang, angkat dan dinginkan.